Pembuatan Selai Apel
Disusun Oleh :
Prisma Rizki F
26
IX C
SMP N 1 DELANGGU
TP. 2011/2012
Lembar Pengesahan
Karya Tulis “Pembuatan Selai Apel” ini telah diketahui , disetujui dan disahkan oleh Ibu Guru Pembimbing, Ibu Sri Hartini, S.Pd yang merupakan tugas yang harus diselesaikan pada :
Hari
Tanggal
Pukul
Tempat
Guru Pembimbing
Sri Hartini , S.Pd
NIP.19590615 198203 2 009
Motto
- Hidup adalah sebuah ramalan nyata
- Kecepatan memang baik tetapi ketepatan adalah segalanya
- Permainan hidup ditentukan oleh 99 % mental
- Disiplin adalah ruh dari sebuah kecerdasan
- Kecerdasan adalah kombinasi dari karakter dan strategi
- Masa depan menunggu kemampuan kita untuk mengubahnya
- Hasil dari belajar adalah tindakan , bukan pengetahuan
- Tiada usaha tiada hasil
- Cara terbaik menjadi cerdas adalah tidak menjadi bodoh
- Peluang selalu dihimpit oleh kesulitan
Persembahan
Karya tulis ini saya persembahkan kepada :
- Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW
- Orang tua
- Keluarga
- Bapak Kepala SMPN 1 Delanggu,Bapak H.Sawiji,S.Pd.MM
- Bapak dan Ibu Guru
- Ibu Guru Pembimbing , Ibu Sri Hartini , S.Pd
- Teman – teman dan adik kelas
- Pembaca yang budiman
Kata Pengantar
Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan YME yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, dan inayahNya, sehingga kami dapat menyelesaikan KARYA TULIS “ PEMBUATAN SELAI APEL“ ini tanpa halangan suatu apapun.
Kami sadar bahwa karya tulis ini tidak dapat terselesaikan tanpa bantuan dari semua pihak, maka dengan setulus hati kami ucapkan terima kasih kepada Ibu Sri Hartini, S.Pd selaku guru pembimbing bagi kami, kepada teman-teman yang telah berpartisipasi dalam pembuatan karya tulis ini.
Karya tulis ini merupakan suatu tugas yang harus diselesaikan. Kami berharap karya tulis ini dapat bermanfaat bagi semua pembaca mengenai Pembuatan Selai Apel.
Kami menyadari bahwa “TIADA GADING YANG TAK RETAK”. Begitu pula dalam pembuatan karya tulis ini masih terdapat banyak kekurangan, maka dari itu kami dengan senang hati akan menerima kritik dan saran yang membangun dari para pembaca, sehingga apabila kami mendapat tugas untuk membuat karya tulis seperti ini kami dapat memperbaikinya. Dan kami mohon maaf apabila terdapat kata-kata yang tidak berkenan di hati para pembaca.
Penulis
Daftar Isi
Judul dan Identitas penulis
Pengesahan
Motto
Persembahan
Kata Pengantar
Daftar Isi
BAB I
Latar Belakang
Rumusan Masalah
Tujuan Penelitian
BAB II
Isi
Asal-usul Buah Apel
Cara pembuatan selai Apel
BAB III
Penutup
Kesimpulan
Saran
Riwayat Penulis
Daftar Pustaka
Bab I
Pendahuluan
Latar Belakang
Karena Banyaknya Buah Apel yang tersebar di berbagai Daerah bahkan Di seluruh dunia tidak ada salahn ya untuk membuatnya menjadi Berbagai Panganan seperti selai ini sediri Mengingat bahwa manfaatnya yang amat sangat berguna bagi tubuh kita
Rumusan Masalah
Bagaimana cara pemanfaatan Buah Apel?
Tujuan Penelitian
Untuk memperoleh cara pengolahan Buah Apel secara benar dan baik agar dapat dikonsumsi bahkan dibuat dirumah dengan biaya yang relatif murah
Bab II
Asal Usul Apel
Tanaman apel (Malus domestica) yang dibudidayakan sekarang ini berasal dari Asia Barat Daya. Di Indonesia,daerah penghasil apel yang utama adalah propinsi jawa timur,terutama daerah batu. Pada tahun 1988, produksi apel dari Jawa timur sudah mencapai 50.000 ton. Buah apel bertekstur renyah dan rasanya agak asam manis. Rasa tersebut timbul dari komposisi antara asam malat dan gula. Didunia diperkirakan terdapat lebih dari 100 jenis apel yang kebanyakan terdapat di daerah subtropis.
Di Indonesia lebih dari 80% jenis apel yang ditanam petani ada 3 jenis yaitu :
- Kultivar Rome beauty : Buah apel jenis rome beauty berbentuk bulat gepeng,panjang 6,5cm,diameter 8cm-12cm.kulit buah berwarna kuning kehijauan,terdapat semburat merah,dan erat buah rata-rata 200g.Daging buahnya berwarna putih krem,bertekstur agak kasar,berair,dan beraroma.Rasa daging buahnya manis disertai rasa masam .
- Manalagi :.Buah apel manalagi berbentuk bulat kecil,berwarna kuning kehijauan,rasanya manis,dan aromanya agak wangi.Buah apel jenis princess noble berbentuk lonjong kecil,kulitnya hijau,daging buah putih,dan agak masam,,berair
- Princess noble :..Buah apel manalagi berbentuk bulat kecil,berwarna kuning kehijauan,rasanya manis,dan aromanya agak wangi.Buah apel jenis princess noble berbentuk lonjong kecil,kulitnya hijau,daging buah putih,dan agak masam,,berair
Cara Pembuatan Selai Apel
Bahan:
a.Buah apel setangah matang dan yang matang penuh
b.larutkan asam askorbat 0,1%(1 g asam askorbat dalam 1 liter)
c.gula pasir 750 g/kg hancuran buah
d.asam sitrat 3g/kg hancuran buah
e.Natrium benzoat 0,5g/kg hancuran buah
Cara Membuat:
- Buah apel dikupas dan bagian tengahnya dibuanBuah apel yang telah direndam dihancurkan dengan blender
- Hancuran buah dipanaskan sesaat,kemudian ditambah gulapasir dan asam sitrat
- Buah yang sudah dikupas direndam dalam larutan askorbat 0,1% selama 15 menit,lalu ditiriskan
- Diblender semua apel dengan kecepatan sedang,dengan menggunakan sedikit air
- Lalu,semua buah yang suah menjadi jus tersebut dimasak dan dicampurkan dengan gula
- Aduk terus,tujuannya agar tidak gosong sampai mengental
- Setelah mengental selai siap disajikan dengan ditaruh ditoples atau tempat lainnya
Bab III
Penutup
Kesimpulan
Masyarakat agar lebih dapat memanfaatkan buahApel.
Penggunaan Kulit Yang bisa untuk Menghaluskan kulit.
Beragamnya aneka panganan dari buah apel
Saran
Perlu dikembangkan buah apel agar tidak punah
Perlu Diperhatikan Dalam pembuatannya
Perlu dikembangkan lagi cara pembuatannya
Riwayat Penulis
Prisma Rizki Fatima atau yang sering disebut prisma ini lahir di Klaten 05 juli 1997 .Anak dari pasangan Endar Susanto dan Marsinah .Anak kedua dari dua bersaudara ini ,hidup dengan Sederhana,selalu ceria,dan bahagia.amien
Riwayat pendidikanya ia mulai dengan mengenyam bangku tk di tk AISYIAH selama 2 tahun yang dimulai sejak th.2000 hingga 2002.
Kemuadian ia lanjutkan di sd Gatak 1 selama 6 th dimulai sejak th 2002 hingga th 2009.Setelah ia lulus ia meneruskannya ke SMP N 1 Delanggu hingga saat ini
Saat ini,dia masih mengenyam pelajaran di kelas IX C yang menjadi kelas terakhir di smpnya tersebut.
Ia masih mengharap-harap cemas karena belum menempuh ujian. Tetapi,dia selalu berharap agar semua angkatan kelas IX lulus dengan nilai yang membanggakan
Daftar Pustaka
Wedhastri,Sri . 1993 . Pemanfaatan Biji Kecipir . Jakarta : Balai Pustaka .
Suwandi , Sarwiji . 2005 . Mahir Berbahasa dan Bersastra Indonesia . Makassar : Mitra Media .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar